PEMBERIAN INSENTIF GURU NGAJI

             SELASA, 27 DESEMBER 2022

 TERUSAN- Sebanyak 45 guru ngaji di Desa Terusan Kecamatan Gedeg Kabupaten Mojokerto, menerima insentif per tahun. Penyaluran insentif diberikan kepada guru ngaji itu, bertempat di Desa Terusan Kecamatan Gedeg. Menurutnya, guru Madrasah dan TPQ berperan penting sebab mereka merupakan ujung tombak atau garda terdepan dalam membentuk perilaku yang baik terhadap anak didik mereka. Karena itu, pemberian insentif ini untuk memberikan apresiasi dan perhatian khusus bagi para guru ngaji tersebut.


Share:

PENYALURAN BANTUAN DANA BLT-DD BULAN OKTOBER s/d DESEMBER

           SELASA , 20 DESEMBER 2022


    TERUSAN - Pemerintah Desa Terusan Kecamatan Gedeg Kabupaten Mojokerto meaksanakan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) yang bersumber dari Dana Desa.  Penyaluran dana bantuan langsung tunai disalurkan kepada keluarga penerima manfaat sebanyak 102 KPM yang ada di Desa Terusan Kecamatan Gedeg Kabupaten Mojokerto. Harapan H.EKO EDI SUTARNO, SH selaku KEPALA DESA TERUSAN dengan diterimanya Bantuan Langsung Tunai ini agar digunakan dengan sebaik mungkin untuk menambah kebutuhan sehari-hari.

Share:

DUKUNGAN PENDIDIKAN BAGI SISWA-SISWI MISKIN

               JUM'AT , 9 DESEMBER 2022

TERUSAN- Penyaluran beasiswa bagi siswa-siswi kurang mampu yang ada di Desa Terusan. Penyaluran beasiswa yang bersumber dari Dana Desa yang diberikan kepada siswa sebanyak 20 siswa-siswi. H.Eko Edi Sutarno, SH. selaku Kepala Desa Terusan berharap program ini dapat membantu siswa-siswi yang kurang mampu,dan dapat mempergunakan ini dengan sebaik-baiknya dengan sesuai kebutuhan siswa-siswi.
Share:

POSYANDU BALITA DUSUN KEMANTREN WETAN

 

KAMIS,  8 DESEMBER 2022

TERUSAN- Posyandu (pos pelayanan terpadu) merupakan upaya pemerintah untuk memudahkan masyarakat Indonesia dalam memperoleh pelayanan kesehatan ibu dan anak.Tujuan utama posyandu adalah mencegah peningkatan angka kematian ibu dan bayi saat kehamilan, persalinan, atau setelahnya melalui pemberdayaan masyarakat.Tujuan utama posyandu adalah mencegah peningkatan angka kematian ibu dan bayi saat kehamilan, persalinan, atau setelahnya melalui pemberdayaan masyarakat.






Share:
KEPALA DESA SEKRETARIS DESA KAUR UMUM&PERENCANAAN KAUR KEUANGAN KASI PEMERINTAHAN KASI PELAYANAN KASI PEMBANGUNAN KADUS KEPUH KASUN KEMANTREN WETAN KASUN BAGUSAN KADUS TERUSAN KADUS LESPADANGAN

Arsip



Kontak Kami

Nama

Email *

Pesan *